Publikasi Terbaru
Pubikasi Trisakti Inklusif
Sumber ilmiah yang dapat diakses oleh masyarakat
Publikasi dari tenaga pengajar maupun mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Trisakti baik melalui penelitian ataupun pengabdian kepada masyarakat terkait penyandang disabilitas dapat menjadi sumber ilmiah yang dapat diakses oleh masyarakat.
Ketakutan Yang Beralasan Pada Pengungsi Penyandang Disabilitas
Hari Down Syndrome Sedunia
Hari Braille Sedunia
Perlindungan Konsumen Penyandang Disabilitas
Survey Pendataan Penyelenggaraan Pendidikan Inklusif di Lingkungan Universitas Trisakti
Tentang Inklusif
Inklusif Adalah Semua
Memberikan edukasi kepada masyarakat
Inklusif adalah semua, terbuka, tidak terbatas pada orang-orang tertentu. Sebagai masyarakat yang majemuk dan heterogen yang menjunjung tinggi hak asasi manusia, maka sepatutnya masyarakat Indonesia memiliki budaya inklusif terhadap kelompok rentan, termasuk penyandang disabilitas. Perbedaan yang mereka miliki tidak menjadikan suatu hambatan dan diskriminasi karena mereka memiliki hak yang sama. Untuk itu, Htrisif berupaya memberikan edukasi kepada masyarakat terkait pentingnya budaya inklusif dalam tataran budaya hukum masyarakat Indonesia, sehingga akan membantu penegakan hukum khususnya pada penyandang disabilitas di Indonesia.
Testimonial
Kata Mereka
Apa kata mereka tentang Trisakti Inklusif